detikNews
Buntut Kasus Khashoggi, Jerman Setop Kirim Senjata ke Saudi
Jerman mengutuk keras pembunuhan Jamal Khashoggi di konsulat Arab Saudi di Turki. Sebagai bentuk ketegasan, Jerman akan menghentikan ekspor senjata ke Saudi.
Senin, 22 Okt 2018 09:36 WIB







































