Plafon kantor baru milik Baim Wong ambruk bahkan kaca-kaca juga pecah saat dirinya sedang melakukan room tour pada Selasa (12/12). Belum diketahui penyebabnya.
Selain punya karier cemerlang di dunia hiburan, selebritas Baim Wong juga punya unit usaha lain. Salah satu industri yang ditekuninya sejak lama adalah kuliner.