detikFinance
Ke Perbatasan NTT, Mentan Panen Jagung dan Kacang Tanah
Menteri Pertanian Amran Sulaiman melakukan kunjungan kerja ke NTT. Dalam kunjungannya, Amran melakukan panen jagung dan kacang tanah.
Selasa, 14 Mar 2017 13:01 WIB







































