detikNews
Hujan Iringi Hari Pencoblosan
Hari ini, warga Lampung akan memberikan hak suaranya untuk memilih gubernur dan wagub baru. Hujan deras sempat turun saat proses pencoblosan akan dimulai.
Rabu, 03 Sep 2008 10:45 WIB







































