Chong Wei Siap Fight Pertahankan Titel
Lee Chong Wei melewati ujian pertamanya di Djarum Indonesia Open Super Series 2010 dengan mulus. Pebulutangkis nomor satu dunia itu pun mengaku siap bertarung total untuk mempertahankan titel.
Rabu, 23 Jun 2010 12:39 WIB







































