detikTravel
Akhir Pekan Murah Meriah di Taman Matahari, Puncak
Ingin liburan akhir pekan tapi kantung sudah mulai menipis? Coba saja main-main ke Taman Wisata Matahari di Puncak, Bogor. Tak perlu merogoh kocek dalam-dalam, Anda dan buah hati bisa mencoba aneka wahana seru di sana.
Jumat, 25 Jan 2013 12:50 WIB







































