detikNews
Hak Asasi Orangutan bagi Sandra di Argentina
Sandra, seekor orangutan yang menghabiskan hidupnya di kebun binatang Argentina selama 20 tahun terakhir menjadi buah bibir. Pengadilan Argentina memberinya hak asasi yang bisa membuat hidupnya lebih baik.
Senin, 22 Des 2014 15:48 WIB







































