detikHot
Indonesia Mencari Bakat 2014 'Bersama Susu Zee' Ajak 1000 Sekolah
Prgram unggulan milik Trans TV yang saat ini menyedot banyak perhatian penikmat televisi, Indonesia Mencari Bakat (IMB) 2014 'Bersama Susu Zee' selalu ingin melibatkan seluruh warga Indonesia berbakat tanpa pandang bulu. Itu sebabnya, anak-anak yang masih bersekolah pun menjadi target gelaran tahun ke-4 IMB 2014.
Rabu, 14 Mei 2014 17:29 WIB







































