detikNews
Boediono: Pulang Kampung Begitu Menyejukkan Hati
Wakil Presiden (Wapres) Boediono sangat senang pulang kampung ke tanah kelahirannya di Blitar. Di hadapan warga Blitar, Boediono berpesan pentingnya mengutamakan pendidikan dan kesehatan.
Selasa, 21 Feb 2012 10:32 WIB







































