detikNews
Bawa 'Gunting', Jala PRT Desak DPR Bahas RUU PRT
Para wakil rakyat punya andil atas terjadinya kekerasan terhadap WNI yang bekerja sebagai PRT di dalam dan luar negeri, yaitu dengan sengaja menunda pengesahan RUU Perlindungan PRT.
Selasa, 23 Nov 2010 14:13 WIB







































