detikOto
Mobil Garuk Tanah Pikap Hilux Semakin Mewah
Pasar mobil Indonesia tidak hanya seksi pada segmen mobil penumpang. Mobil pikap juga wajib disimak. Karenanya Toyota meluncurkan New Toyota Hilux D-cab V-A/T. Oleh Toyota, mobil tersebut ditampuk sebagai pikap Hilux versi teratas dengan transmisi otomatis.
Rabu, 29 Agu 2012 18:29 WIB







































