detikNews
Ada Lubang di Jl Lebak Bulus Raya, 10 Pemotor Terjatuh
Sejumlah pemotor terjatuh akibat lubang jalan di Jl Lebak Bulus Raya, Jakarta Selatan. Jalur sebelah kiri dari tiga jalur yang ada memiliki tinggi 10 cm lebih rendah sehingga ban motor mengalami slip.
Senin, 24 Feb 2014 23:19 WIB







































