detikNews
Petugas DKP Yakin Lokasi Insiden Masih di Indonesia
3 Petugas Dinas Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan yakin betul mereka berada di wilayah Indonesia saat menangkap nelayan Malaysia. Mereka berpegangan pada peta yang dibawa serta jarak tempuh patroli.
Selasa, 24 Agu 2010 16:09 WIB







































