detikInet
Korsel Tolak Usulan Banding Microsoft
Usulan banding yang diajukan Microsoft untuk membatalkan putusan dan denda, ditolak mentah-mentah oleh Pengadilan Seoul. Microsoft tetap harus bayar denda US$ 34,5 juta.
Kamis, 06 Jul 2006 12:28 WIB







































