Elton John Jual Koleksi Foto Pribadi
Sejak tahun 1991, Elton John memulai hobinya mengoleksi foto pribadi jepretan fotografer ternama. Setelah terkumpul lebih dari 4000 foto, penyanyi Inggris itu akan melelang sebagian koleksi fotonya, 14 Oktober mendatang.
Selasa, 14 Sep 2004 16:07 WIB







































