detikNews
Konvoi Ojol Ramaikan May Day di Patung Kuda Monas
Sejumlah driver ojol meramaikan perayaan May Day di Jakarta. Mereka berkonvoi melintas di depan Balai Kota menuju titik kumpul massa aksi di Patung Kuda.
Selasa, 01 Mei 2018 10:15 WIB







































