detikNews
Morotai Bagaikan Disulap
Christine Hakim tahu benar bagaimana Kabupaten Pulau Morotai berubah cepat. Maklum, dalam setahun ini dia pulang pergi Jakarta-Morotai untuk membuat film dokumenter tentang keindahan Morotai dan Maluku Utara.
Jumat, 14 Sep 2012 13:04 WIB







































