detikFinance
Incar Produksi Minyak 1 Juta Barel, RI Berguru ke Rusia
Demi kejar produksi minyak 1 juta barel per hari, Indonesia berguru dari Rusia. Karena negara tersebut berhasil genjot produksi minyaknya hingga 9,9 juta barel per hari.
Kamis, 27 Okt 2011 13:51 WIB







































