Menkes: DBD di Jakarta Belum KLB
Menteri Kesehatan (Menkes) Siti Fadilah Supari mengatakan penderita Demam Berdarah Dengue (DBD) di Jakarta diperkirakan mencapai 200 sampai 300 orang. Jumlah tersebut belum masuk dalam status Kejadian Luar Biasa (KLB).
Senin, 24 Jan 2005 17:20 WIB







































