detikNews
Rethinking The Nation: Negarawan vs Politisi
"Jadilah Negarawan Jangan Jadi Politisi". Begitulah kata seorang ahli politik termasyur. Negarawan dan politisi menurut sebagian besar awam tidaklah berbeda. Sama-sama terjun di dunia politik. Paling yang membedakannya hanyalah kosa kata.
Kamis, 26 Agu 2010 09:01 WIB







































