Dua orang penyebar worm Zotob, worm yang pertengahan Agustus 2005 lalu mengacaukan sekitar 250.000 komputer Windows, kini sudah divonis hukuman penjara.
Arnold Schwarzenegger kebobolan rekaman percakapan pribadinya. Rekaman ini dibobol melalui sistem komputer di tempatnya bekerja sebagai Gubernur California.
Bila ponsel menjadi saksi bisu perselingkuhan dan rahasia Anda lainnya, berpikirlah dua kali untuk menjual ponsel itu. Pasalnya, seluruh rahasia Anda dengan mudah terbongkar. Kok bisa?