Kapolda Jatim Instruksikan Anggotanya Tingkatkan Kewaspadaan
Pasca kejadian penembakan Briptu Erik Setiabudi anggota Lantas Polsek Sukolilo Polres Bangkalan yang menjalankan tugasnya, Kapolda Jatim langsung meminta seluruh anggotanya meningkatkan kewaspadaan.
Selasa, 02 Agu 2011 07:46 WIB







































