SB: PAN Tidak akan Melakukan Penjaringan Capres
PAN tidak akan melakukan penjaringan atau konvensi untuk menentukan calon presiden yang mereka usung. Mereka akan langsung menetapkan satu nama. Karena di PAN tidak ada rebutan untuk maju dalam pilpres.
Kamis, 12 Feb 2009 14:54 WIB







































