Nindy Ayunda aawalnya berat melaporkan dugaan tindakan KDRT yang dilakukan sang suami, Askara Parasady Harsono. Askara bisa kasar hanya karena masalah sepele.
Polisi masih mengumpulkan bukti dugaan KDRT yang dilakukan suami Nindy Ayunda, Askara Parasady Harsono. Kelak polisi akan menentukan status suami Nindy Ayunda.