detikFood
Yuk, Bikin Soto Daging Tanpa Santan untuk Usir Dingin!
Makanan berkuah panas memang tiada duanya saat musim hujan seperti sekarang. Beruntung, Indonesia memiliki beragam soto lezat. Selain mengandung beragam nutrisi, kandungan rempah-rempahnya bisa menghangatkan badan.
Senin, 20 Jan 2014 14:33 WIB







































