Taman Mini Indonesia Indah (TMII) menarik wisatawan lokal dan mancanegara. Arief dari Malaysia dan Bulan dari Bandung menikmati keindahan dan akses mudah TMII.
Komdigi akan terapkan registrasi SIM berbasis pengenalan wajah pada tahun ini yang sebelumnya hanya divalidasi NIK dan KK. Pakar ITB turut meresponnya.
Layanan pembuatan dan perpanjang SIM di Surabaya diliburkan dari 28 Maret hingga 7 April 2025. Pemohon dapat perpanjang hingga 15 April setelah layanan dibuka.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho melepas tim untuk membantu korban bencana di Aceh dan Sumatera. Tim akan mempermudah pengurusan SIM, STNK, dan BPKB.
Komdigi akan mewajibkan pelanggan seluler prabayar untuk merekam wajah sebelum mengaktifkan nomor tersebut. Ini mekanisme registrasi SIM card pakai wajah.