Berlokasi di dekat tempat les anak, kafe kekinian di kawasan Puri, Jakarta Barat ini jadi langganan para ibu-ibu hits. Menunya berupa bakmi hingga Bolo Bun.
Taman Cerdas PKK Edu Park di Samarinda telah direnovasi dengan fasilitas baru, termasuk Micro Library. Taman ini jadi tempat favorit untuk bercengkerama.