Presiden Prabowo Subianto memanggil beberapa Menteri Kabinet Merah Putih ke kediaman pribadinya di Hambalang, Bogor, Jawa Barat pada Minggu (14/12) kemarin.
Presiden Prabowo memanggil menteri untuk rapat di Hambalang, membahas penanganan bencana dan persiapan Nataru, termasuk stabilitas harga dan kebutuhan pokok.
Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X meminta Pemkot Jogja untuk mengantisipasi adanya parkir nuthuk saat musim liburan.