Wakapolri Dedi Prasetyo kunjungi Aceh Tamiang pasca bencana. Ia laporkan kondisi lumpuh total Polres dan Polsek, serta kirim bantuan operasional dan air bersih.
Listrik di Aceh Tamiang masih padam pasca banjir bandang. Hanya beberapa titik yang menyala, sementara banyak warga mengungsi dan menggunakan lampu darurat.
Ratusan mobil terjebak di Jalan Lintas Medan-Banda Aceh tepatnya di Aceh Tamiang. Seorang pemilik mobil yang terjebak banjir menceritakan peristiwa itu.
Gubernur Aceh Muzakir Manaf melaporkan banyak desa hilang akibat banjir parah. Aceh Tamiang dan Aceh Utara adalah daerah terparah yang membutuhkan bantuan.