detikNews
Kejagung Periksa 3 Tersangka Korupsi TVRI, Termasuk Komedian Mandra
Jaksa penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa 3 tersangka kasus dugaan korupsi program siap siar di TVRI. Salah satu tersangka yang dimintai keterangan komedian Mandra Naih alias Mandra.
Jumat, 06 Mar 2015 09:53 WIB







































