detikNews
Akui Memukul, Kriss Hatta Minta Maaf dan Ingin Berdamai dengan Anthony
"Saya hanya bisa menyampaikan saya memang melakukan kesalahan itu dan berniat untuk meminta maaf sedalam-dalamnya jika memang berkenan," kata Kriss Hatta.
Jumat, 26 Jul 2019 12:35 WIB







































