Tiga pria asal Palembang ditangkap polisi karena diduga mencuri uang nasabah bank Rp 150 juta. Mereka berangkat ke Aceh setelah pinjam uang modal dari rentenir.
32 rumah warga di empat desa di Aceh Tengah, Aceh rusak akibat diterjang angin puting beliung. Data sementara, 30 warga terpaksa mengungsi di lapangan desa.
Mobil yang ditumpangi Bupati Pidie, Aceh, Roni Ahmad mengalami kecelakaan di Jalan Tol Cipali, Indramayu. Mobil tersebut mengalami kerusakan cukup parah.