Waketum PAN Eddy Soeparno menanggapi ultimatum Prabowo untuk menterinya. Ia menilai menteri PAN bekerja baik dan mendukung percepatan swasembada pangan.
Anggota Komisi III DPR F-PAN Endang Agustina apresiasi Polda Metro Jaya atas pengungkapan kasus bom di SMAN 72. Ia dorong penanganan profesional dan hati-hati.
Ia berhasil pertahankan disertasinya bahas pengaruh orientasi kewirausahaan dan transfer pengetahuan terhadap inovasi serta keunggulan kompetitif berkelanjutan.
Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan menyebut Jateng berpotensi jadi pusat pengembangan tambak ikan, ayam, dan sapi untuk mendukung program ketahanan protein nasional.