detikNews
Ada Lexus dan Mercedes-Benz, Ini Daftar Mobil Milik Atut
Selain deretan tanah dan bangunan, Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah juga memiliki sederet mobil. Data itu dilaporkan pada Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) tahun 2006 lalu.
Senin, 07 Okt 2013 12:40 WIB







































