detikTravel
Hotel Santika, Tempat Bermalam yang Nyaman di Purwokerto
Hotel Santika resmi dibuka di Purwokerto, Jawa Tengah dan dapat menjadi tempat bermalam traveler saat melancong ke sana. Tempatnya menjanjikan kenyamanan, dengan 121 kamar, fitness center, restoran, dan kolam renang. Kamarnya pun luas!
Jumat, 25 Okt 2013 13:49 WIB







































