detikHealth
Demi Memikat Lawan Jenis, Asep Pangkas Bobot 13 Kg
Asep Sugianto (20) seringkali tak percaya diri dengan bentuk tubuhnya yang gemuk dan kurang menarik. Meskipun tingginya mencapai 180 cm, tetapi berat badannya yang mencapai 85 kg membuat dirinya malu ketika mendekati lawan jenis.
Kamis, 05 Jun 2014 17:46 WIB







































