detikNews
China Selesai Evakuasi Ratusan Warganya dari Yaman
Konflik Yaman terus memanas. Kapal-kapal perang China telah selesai melakukan evakuasi warga China dari negeri itu. Lebih dari 570 orang telah diangkut melintasi Laut Merah menuju Djibouti, untuk selanjutnya akan diterbangkan pulang ke China.
Selasa, 31 Mar 2015 16:41 WIB







































