Wolipop
Sebelum Umur 8 Tahun, Anak Tak Boleh Tiup Balon di Eropa
Bermain meniup balon, termasuk salah satu aktivitas favorit anak. Namun kini aktivitas tersebut dilarang dilakukan untuk anak yang belum berumur delapan tahun di Eropa.
Senin, 10 Okt 2011 13:39 WIB







































