Beberapa karangan bunga dan foto korban bom Bali terpajang di altar Monumen Bom Bali. Kawasan Legian Kuta pun disterilkan untuk mengenang 2 tahun bom Bali.
Setelah resmi sebagai presiden terpilih, pengamanan terhadap SBY dan keluarga kian diperketat. Pagi ini, sejumlah anggota Paspampres mulai terlihat di 'Istana Cikeas'.