detikNews
Polisi Dipukuli TNI AL di Bengkel Cafe, Polda Metro: Kompol Arsya Punya Hak Melapor
Kompol Arsya terluka. Dia dipukuli Pom TNI AL yang tengah melakukan razia di Bengkel Cafe, Jakarta. Arsya dan rekannya yang tergabung dalam Satgasus Bareskrim tengah melakukan kerja pada Sabtu (7/2) dini hari.
Senin, 09 Feb 2015 11:58 WIB







































