detikFinance
Program Konversi Minyak Tanah Dipercepat Jadi 2009
Pemerintah mempercepat program konversi minyak tanah ke elpiji dari sebelumnya hingga 2010 menjadi paling cepat 2009. Sampai 2009 target rumah tangga menjadi sasaran hingga 2009 adalah 40 juta KK.
Selasa, 23 Des 2008 19:17 WIB







































