detikFinance
Hujan Kritik DPR Warnai Rapat Perdana Dirut PLN Baru
Direktur Utama PLN baru yaitu Fahmi Mochtar hari ini melakukan rapat dengar pendapat perdananya dengan Komisi VII DPR, hujan kritik pun mewarnai rapat kali ini.
Senin, 17 Mar 2008 17:06 WIB







































