detikFinance
Harga Gula Melambung, Jateng Siapkan Pasar Murah
Selama Ramadan, harga gula naik drastis. Agar masyarakat kecil dapat menikmati komoditas penting itu, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jateng siap menggelar pasar murah.
Rabu, 02 Sep 2009 14:30 WIB







































