detikNews
KPU Enggan Komentari Soal Dana Saksi Rp 700 Miliar
Rencana pemerintah mengucurkan dana Rp 700 miliar untuk saksi dari seluruh parpol menuai pro kontra. KPU memilih tak berkomentar soal dana dari APBN itu daripada menambah kekisruhan.
Selasa, 28 Jan 2014 17:45 WIB







































