detikNews
Kopor Jamaah Solo Paling Berat karena Bawa Beras
Apa saja isi kopor calon jamaah haji kita? Selain baju sehari-hari dan kain ihrom, ada juga yang membawa beras hingga rice cooker! Itulah yang membuat kopor jamaah jadi berat.
Kamis, 20 Okt 2011 14:06 WIB







































