detikTravel
Berkunjung ke Kampung Halaman Cristiano Ronaldo
Madeira, suatu pulau kecil di Portugal ini sangat spesial bagi traveler penggemar klub sepakbola Real Madrid. Sebab, inilah pulau kelahiran mega bintang Cristiano Ronaldo. Seperti apa ya kampung halaman CR 7 tersebut?
Senin, 09 Mar 2015 16:30 WIB







































