Wolipop
Kim Kardashian Dicaci Maki Orang Saat Gelar Tanda Tangan Buku Selfie
Mendapat serangan di media sosial sudah sering dialami Kim Kardashian. Namun tidak dengan di dunia nyata. Dan hal itu pun dialaminya belum lama ini saat menggelar acara penandatanganan buku kumpulan foto selfie dirinya di Manhattan, New York.
Kamis, 07 Mei 2015 11:45 WIB







































