detikInet
Microsoft Tawarkan Skema Spesial untuk Warnet
Microsoft meluncurkan pilot program spesial untuk warnet dan penggunanya. Program ini merupakan skema finansial baru untuk lisensi Microsoft Office dan beberapa aplikasi lainnya serta ditambah akses terhadap e-learning.
Kamis, 11 Des 2008 17:03 WIB







































