detikFinance
Petani Kelapa Sawit Protes Kebijakan Harga Sawit Gubernur Jambi
Kebijakan Gubernur Jambi yang mematok harga beli tandan buah segar (TBS) kelapa sawit petani sebesar Rp 871/kg, ditentang Asosiasi Petani Kelapa Sawit (Apkasindo).
Rabu, 20 Des 2006 15:15 WIB







































