detikNews
Pergoki Maling Masuk Rumahnya, Salmah Ditusuk di Perut dan Leher
Peristiwa nahas dialami Hj Salmah, warga Tanjung Duren, Jakarta Barat. Karena memergoki aksi seorang pencuri di rumahnya, perempuan 64 tahun ini harus mengalami luka di perut dan lehernya karena ditusuk pelaku.
Kamis, 19 Sep 2013 18:09 WIB







































